Bimtek Pemerintahan

Bimtek Pemerintahan

Bimtek Pemerintahan Tahun 2024

Kepada Yth,

Gubernur, Walikota / Bupati, Sekretariat Daerah, DPRD, Kepala Dinas, Badan dan Kantor (Unit SKPD) di Seluruh Indonesia.

Puji dan Syukur kita panjatkan kekhadirat Tuhan Yang Maha Esa yang telah memberikan kesempatan kepada kita semua untuk tetap bekerja dan berkarya mengemban amanah sebagai makhluk-Nya yang sempurna.

Bimtek PemerintahanBimtek Pemerintahan Tahun 2024 >Seiring kemajuan teknologi dewasa ini khususnya dibidang teknologi informasi yang memiliki aksebilitas tinggi dalam mengeksplorasi budaya di dunia tentunya harus bisa disikapi secara arif dan bijaksana sehingga kita bisa memanfaatkannya secara positif sebagai daya dukung kebutuhan era globalisasi. Lembaga Pendidikan Pelatihan Pemerintahan Daerah ( LP3D )  sebagai  penyelenggara training,  bimtek, diklat  dan sosialisasi program-program pemerintah mengajukan undangan Diklat bidang pemerintahan kepada Bapak/Ibu Pimpinan.

Bimtek Pemerintahan Tahun 2024

Materi Bimtek/Diklat Pemerintahan mengenai penyusunan kerja skpd, evaluasi kerja aparatur, pelaksanaan alokasi dana, pertanggung jawaban keuangan, laporan pemerintahan dan beberapa materi lainnya yang dapat dijadikan pilihan para peserta diklat atau bimtek pemerintahan, antara lain sebagai berikut :

Materi Bimtek Pemerintahan Tahun 2024

  1. Penatausahaan Dan Pertanggungjawaban Keuangan Desa.
  2. Arah Kebijakan Nasional Pembangunan Desa Dan Kawasan Perdesaan Dalam RPJMN
  3. Sosialisasi Peraturan Pemerintah RI No. 43 Thn 2014 ttg Pelaksanaan UU No. 6 / 2014 ttg Desa.
  4. Sosialisasi dan Penjelasan Tata Cara Pemilihan Kepala Desa
  5. Peningkatan Tupoksi Staf Ahli Dalam Mendukung Kinerja Pemerintahan Daerah
  6. Penyusunan Program Kegiatan Satuan Kerja Perangkat Daerah (SKPD)
  7. Perencanaan Dan Evaluasi Kinerja Aparatur Pemerintahan Daerah
  8. Tata Cara Regulasi Pengelolaan keuangan Daerah
  9. Tata Cara Peningkatan Kapasitas SDM Aparatur
  10. Tata Cara Penyusunan Standar Kompetensi Jabatan di Lingkungan Pemda
  11. Tata Cara Pengadaan Barang dan Jasa Lingkup Pemkot
  12. Tata Cara Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah (PBJP) Sesuai PP 16 Tahun 2018
  13. Manajemen Keprotokolan Sekretariat Daerah
  14. Tata Cara Kontrak Pengadaan Barang dan Jasa Pemerintah
  15. Tata Cara Penata Usahaan dan Penyusunan Laporan Keuangan Berbasis Akrual di Lingkungan Pemerintahan
  16. Tata cara Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Keuangan Daerah dan Aset Daerah
  17. Tata Cara Pembentukan Badan Layanan Umum Daerah (BLUD) Sesuai Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 79 Tahun 2018;
  18. Implementasi PerMENPAN RB Nomor 53 Tahun 2014 tentang Petunjuk Teknis Perjanjian Kinerja, Pelaporan Kinerja dan Tata Cara Reviu atas Laporan Kinerja Instansi Pemerintah;
  19. Teknik Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah berdasarkan PerMENPAN RB Nomor 53 Tahun 2014;
  20. Implementasi Transakasi Non Tunai dalam Peningkatan Akuntabilitas dan Transparansi Pengelolaan Keuangan Daerah;
  21. Verifikasi Dan Rekonsiliasi Laporan Pertanggungjawaban Bendahara Organisasi Perangkat Daerah (OPD);
  22. Meknisme Penyusunan Laporan Keuangan (Wajar Tanpa Pengecualian) serta Pengelolaan Kas OPD sesuai Permendagri Nomor 21 Tahun 2011 dan PP Nomor 71 Tahun 2010;
  23. Aspek-Aspek Akuntansi dalam Implementasi Permendagri Nomor 20 Tahun 2018 tentang Pengelolaan Keuangan Desa;
  24. Tata Cara Bantuan Keuangan kepada Partai Politik berdasarkan Peraturan Pemerintah Nomor 1 Tahun 2018;
  25. Implementasi Perpres Nomor 10 Tahun 2015 tentang Dana Alokasi Umum Daerah Provinsi/ Kabupaten/Kota Tahun Anggaran 2015 dan Mekanisme Pengalokasian Anggaran Transfer ke Daerah sesuai dengan PMK Nomor 165 Tahun 2014;
  26. Tata Cara Perencanaan, Pelaksanaan dan Pertanggungjawaban Pelaksanaan Perjalanan Dinas Berdasarkan Permendagri Nomor 16 Tahun 2013;
  27. Tata Cara Pengadaan Pinjaman Luar Negeri & Penerimaan Hibah sesuai PP Nomor 10 THN 2011 Serta Mekanisme Pengelolaan Hibah sesuai PMK Nomor 191/PMK.05/2011;
  28. Strategi Sistem Penyusunan Neraca Awal dan Akhir Pemerintah Daerah;
  29. Tata Cara Perencanaan, Pengelolaan dan Pertanggungjawaban Bendahara Instansi Pemerintah Daerah Sesuai Permendagri Nomor 21 Tahun 2011 dan Permendagri Nomor 55 Tahun 2008;
  30. Pedoman Umum Penyusunan APBD serta Pertanggungjawaban Pelaksanaan APBD;
  31. Sistem Administrasi Keuangan Dan Perencanaan Bagi Pengguna Anggaran (PA), PPTK, PPK Dan Bendahara;
  32. Standar Audit Kinerja Tenaga Pemeriksa Dan Aparatur Pengawasan;
  33. Tata Cara Pelaksanaan Evaluasi Laporan Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (LAKIP);
  34. Sosialisasi Perturan Presiden No. 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barang/Jasa Pemerintah dan Peningkatan Kapasitas LPSE
  35. Tata Cara Aplikasi Sistem Pengadaan Secara Elektronik (SPSE) 3 bagi Penyedia Jasa Kontruksi
  36. Bimbingan Teknis Penginputan Data Sistem Monitoring Evaluasi Realisasi Anggaran ( SISMONTEPRA )
  37. Administrasi Umum bagi Sekretaariat Daerah
  38. Penerapan Administrasi Perkantoran dalam Rangka Mendukung Administrasi Sekretariat Daerah
  39. Peningkatan Mutu Administrasi Sekretariat Daerah
  40. Penatausahaan Administrasi Sekretariat Daerah dalam Rangka Tertib Administrasi Pemerintah Daerah
  41. Tata Cara Pengisian Buku Administrasi Sekretariat Daerah

Demikian informasi yang dapat kami sampaikan mengenai Bimtek Pemerintahan Tahun 2024

KONFIRMASI PENDAFTARAN:

Lembaga Pendidikan Dan Pelatihan Pemerintah Daerah (LP3D)

  • Sekretariat: Jl.Kalibaru Barat No. 7 Jakarta Utara
  • Email: materibimtek1212@gmail.com
  • Hp: 0821-5255-5525
  • Wa: 0821-5255-5525

CATATAN:

Kontribusi:

  • 4.500.000 (Bagi Peserta Yang Menginap)
  • 3.500.000 (Bagi Peserta Yang Tidak Menginap)

Fasilitas Peserta:

  • Pelatihan Selama 2 hari.
  • Menginap 3 malam Twin share(Bagi peserta Yg Menginap).
  • Tanda Peserta Bimtek.
  • Konsumsi (Breakfas 3x, Coffee Break 2x , lunch & Dinner) Selama Bimtek Berlangsung.
  • Kelengkapan Bimtek(Pena/Pensil,Note Book dan Makalah serta SERTIFIKAT BIMTEK).
  • Tas Ransel Eksklusif-Konfirmasi Selambat-lambatnya Lima Hari Sebelum Hari Pelaksanaan.

Jadwal Bimtek LP3D Tahun 2024